Kamis, 16 Mei 2019

Spirit Perang Badar

Ustaz Aris Munandar
Aris Munandar

Jihad Ramadan, peristiwa besar Rasulullah:
1. Perang badar
Terjadi tahun kedua Ramadan. Spirit untuk lakukan perlawanan semaksimal mungkin walau dalam kondisi keterbatasan.
Spirit: optimalkan semua potensi untuk melawan kejahatan yang akan datang. Pertolongan Allah diberikan rasa kantuk, 1: 3.
1. Tambah pasukan malaikat
2. Kantuk
3. Air hujan, hilangnya pengaruh setan
4.
Abu Bakar jelang perang badar, logistik ala kadarnya, tak ada pilihan lain kecuali tengadahkan tangan sambil menangis. Doanya (riwayat Ahmad), "Allahumma innaka intuhlik hadisisomah falatukbat fil ardhi abada." Doanya sedikit mengancam.

Dari Umar Ibnu Khaththab radhiyallahu ‘anhu dia berkata, “Ketika Perang Badar, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam melihat kepada kaum musyrikin dan mereka berjumlah seribu orang sedangkan para sahabatnya berjumlah tiga ratus sembilan belas orang, lalu Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam menghadap ke kiblat, mengangkat tangan berdo’a kepada Rabbnya:

اللَّهُمَّ أَنْجِزْ لِي مَا وَعَدْتَنِي اللَّهُمَّ آتِ مَا وَعَدْتَنِي اللَّهُمَّ إِنْ تُهْلِكْ هَذِهِ الْعِصَابَةَ مِنْ أَهْلِ الْإِسْلَامِ لَا تُعْبَدْ فِي الْأَرْضِ

“Ya Allah, penuhilah bagiku apa yang telah Engkau janjikan kepadaku, ya Allah, datangkanlah apa yang telah engkau janjikan kepadaku, ya Allah, jika Engkau hancurkan kelompok Ahlul Islam, Engkau tidak akan disembah di muka bumi ini.”

2. Perang Tabuk
Jaraknya jauh, panas, dan paceklik. Spirit pengorbanan saat sulit.
3. Fatkhul Mekah
Perang rebut kembali kedaulatan yang dirampas pihak lain.

0 komentar:

Posting Komentar